Jawaban SoalMu

Mengerjakan soal dengan mudah, dari sumber yang akurat dan terpercaya
Tidak Perlu Ribet-Ribet Baca atau Browsing sana-sini by Mr-ARU

Jumat, 05 Januari 2018

Pengertian dan Fasilitas Safari (Web Browser)

Apa yang dimaksud dengan Safrai (Web Browser) dan sebutkan Fasilitas dari web browser tersebut !

Pembahasan :
Safari adalah aplikasi browser dari Apple Inc. Awalnya aplikasi ini hanya dapat digunakan pada Mac OS X saja. Namun pada pertengahan tahun 2007 Apple meluncurkan aplikasi browser Safari untuk sistem operasi Windows. Aplikasi Safari berbeda dengan aplikasi browser lainnya, karena menitik beratkan pada kemudahan dan kenyamanan penggunanya. Pada safari kita akan temui tampilan yang jauh berbeda, dimana elemen desain yang sangat canggih sehingga membuat browsing kita lebih menyenangkan.

- SnapBack. Fasilitas ini berfungsi untuk kembali ke titik awal aktivitas browsing setelah berkunjung ke banyak tempat (situs website).
- Progress Bar. Dengan fasilitas ini kita bisa tahu seberapa cepat halaman website tampil di layar.
- Untuk keamanan, fasilitasnya masih standar.
- Untuk kecepatan akses, boleh dibilang Safari adalah jagoannya. Karena Safari memang dirancang sebagai browser yang ringan dan cepat.

Jurusan TKJ

Semoga membantu dalam mengerjakan soal. By Mr. Aru - Jawaban Soalmu menjawab soal dengan mudah, jawaban soal dari sumber yang akurat, terpercaya dan 100 % benar.

Untuk soal dan pembahasan yang kurang jelas atau terdapat jawaban pembahasan yang lebih tepat, silahkan berikan saran dalam bentuk COMENT !!!

 
Back To Top